4 Cara Mengatasi Ayam Aduan Muda Yang Belum Berani Bertarung – Mental dan keberanian ayam aduan adalah senjata utama supaya ayam bisa menang laga dan menjadi juara. Saat melakukan breeding atau ternak ayam aduan pastinya kita pernah dihadapkan pada permasalahan mental atau ayam yang belum berani bertarung, terutama ayam yang masih muda dan baru belajar bertarung.
Pada umumnya ayam yang normal mentalnya akan mulai kelihatan saat menginjak usia tujuh bulan lebih, namun tidak jarang ayam yang sudah lebih dari tujuh bulan, memiliki tubuh besar dan sehat tapi tidak memiliki mental. Maka dari itu sebagai seorang peternak sebaiknya kita mencari cara untuk memecahkan permasalahn ini.
Perlu diketahui jika ada beberapa faktor yang menyebabkan kenapa ayam muda tidak memiliki mental dan tidak berani bertarung, diantaranya adalah (1) faktor keturunan, (2) sejak kecil selalu dibully sama ayam lain, (3) kondisi lingkungan yang kurang nyaman bagi ayam (4) ayam trauma karena gangguan binatang lain misalnya saja seperti anjing.
Berikut ini adalah Cara Mengatasi Ayam Aduan Muda Yang Belum Berani Bertarung :
1. Ayam Sebaiknya Dipisahkan
Pemisahan bisa dilakukan dengan meletakan ayam pada kandang yang berbeda antara satu dengan yang lainnya. Hal ini bertujuan untuk mengurangi resiko ayam muda bertarung dengan saudara-saudaranya. Apabila dicampur pada satu kandang kebanyakan ayam yang memiliki mental bagus akan membully (menghajar) ayam yang memiliki mental lemah sehingga ayam yang lemah menjadi terbiasa mengalah dan tidak berani bertarung. Ironisnya ditakutkan jika kebiasaan mengalah ini akan berdampak buruk dikemudian hari, misalnya saja saat ayam diadu ayam akan lari dan tidak mau bertarung. Di sisi lain ayam dipisahkan juga berguna untuk meminimalkan risiko persaingan hidup anak ayam.
2. Ayam Dimasukan Ke Kandang Isolasi
Kandang isolasi hanyalah istilah yang sengaja penulis buat untuk digunakan oleh ayam yang muda yang mentalnya sudah benar-benar rusak. Contoh ayam yang mentalnya sudah benar-benar rusak yaitu dimana ayam sudah tidak memiliki keinginan untuk bertarung, bahkan dengan ayam betina dan ayam yang lebih muda pun tidak berani. Kandang isolasi adalah kandang yang tertutup dan tidak terjangkau oleh ayam lain. Tujuannya ayam dimasukan ke kandang isolasi supaya ayam yang lemah mental bisa sembuh setelah dikeluarkan karena sudah lama tidak melihat ayam lain dan biasanya hanya dalam hitungan minggu ayam yang tadinya kalem akan mulai belajar untuk berkokok.
3. Ayam Sebaiknya Diberikan Jamu
Banyak yang mengistilahkan ayam yang tidak memiliki mental dengan “ayam tidak memiliki hati”. Sebenarnya yang dimaksudkan disini adalah ayam memiliki masalah pada organ bagian dalam tubuhnya terutama hati sehingga ayam enggan untuk bertarung. Cara yang paling ampuh untuk menyehatkan dan mengobati organ dalam pada ayam adalah dengan cara memberikan jamu herbal. Ramuan jamu ini bisa dibuat dengan bahan-bahan alami seperti kunyit, gula merah, madu dan lain-lain.
4. Ayam Diberikan Pakan Binatang Hidup
Sudah banyak dari para botoh yang memberikan pakan berupa binatang hidup untuk membuat ayam aduan agar lebih agresif. Binantang yang bisa diberikan diantaranya adalah jangkrik hidup, kodok hidup, anakan tikus. Sebaiknya ayam dibiarkan memakan dengan mengejar-ngejar mangsanya, maka dengan begitu sedikit demi sedikit mental ayam akan membaik.
Mengobati mental yang rusak pada ayam aduan bisa dibilang gampang-gampang susah dan memerlukan ketekunan serta kesabaran dari para botoh sekalian. Mental ayam adalah bagian yang paling mendasar yang harus dimiliki ayam aduan juara, walaupun ayam memiliki teknik yang bagus jika tidak didukung dengan mental yang kuat pasti akan membuat ayam menjadi segan-segan untuk memukul lawannya. Nah itulah sedikit tulisan mengenai 4 cara mengatasi ayam aduan muda yang belum berani bertarung dan semoga tulisan ini bisa membantu rekan-rekan sekalian.
Rekomendasi:
- 8 Manfaat dan Khasiat Jagung Untuk Ayam Aduan Manfaat dan Khasiat Jagung Untuk Ayam Aduan - Jagung merupakan makanan pokok yang bisa memenuhi gizi bagi ayam aduan dan pada umumnya setelah ayam aduan sudah cukup umur atau kurang…
- Cara Ampuh Merawat Jalu Ayam Aduan Biar Cepat Panjang 5 Cara Ampuh Merawat Jalu Biar Cepat Panjang - Jalu atau taji adalah senjata utama ayam aduan yang digunakan untuk menumbangkan lawan-lawannya di arena sabung ayam. Bagi anda penghobi ayam…
- Tips Merawat Ayam Aduan yang Sedang Ganti Bulu (mabung) Tips Merawat Ayam Aduan yang Sedang Ganti Bulu (mabung) - Mabung atau nyulam adalah proses dimana ayam melakukan pergantian bulu secara rutin yang terjadi setiap tahun. Mabung pertama biasa terjadi…
- Keistimewaan Katurangan Sisik Batu Lapak Ayam Aduan Asli Keistimewaan Katurangan Sisik Batu Lapak Ayam Aduan Asli - Para botoh dan penggemar ayam aduan sebagian besar sangat mempercayai akan keunggulan katurangan dan primbon kuno tentang ayam aduan terutama ayam bangkok.…
- 2 Obat Penambah Stamina Ayam Bangkok Aduan Menjadi Lebih… Ayam aduan harus memiliki stamina yang kuat, maka dari itu sangat diperlikan pemberian obat penambah stamina. Ayam yang cepat lelah akan mengalami masalah ketika berlaga, misalnya saja pukulan ayam menjadi…
- Manfaat Nasi Putih Untuk Ayam Bangkok Aduan Tahukah anda manfaat nasi putih untuk ayam bangkok aduan? Pastinya anda sudah sering memberikan nasi putih pada ayam aduan sebagai pakan tambahan maupun pakan utama. Umumnya ayam bangkok diberikan pakan…
- 6 Teknik Ayam Aduan yang Berkualitas Juara Teknik Ayam Aduan yang Berkualitas Juara - Untuk menilai kualitas ayam aduan yang berkualitas bisa dilihat dari teknik bertarungnya. Begitu pula setiap orang pasti memiliki cara yang beragam untuk menilai kualitas ayam…
- Cara Mengawinkan Ayam Bangkok Agar Produktif Cara Mengawinkan Ayam Bangkok Agar Produktif - Agar menjadi peternak ayam bangkok yang sukses keterampilan yang harus dimiliki adalah paham tentang bagaimana cara mengawinkan ayam bangkok secara benar. Perkawinan merupakan…
- Pengertian dan Macam-macam Katurangan Ayam Bangkok Katurangan atau trah ayam aduan adalah karakter ciri khusus yang dimiliki oleh ayam bangkok. Kemudian ayam dengan ciri fisik khusus (katurangan) ini dipercaya memiliki keunikan dan keunggulan dalam bertarung. Tidak…
- 6 Manfaat Luar Biasa Kunyit Untuk Ayam Bangkok Aduan Siapa sih yang tidak tahu dengan kunyit?., Kunyit adalah salah rempah-rempah atau bahan herbal khas dari Indonesia. Tanaman yang satu ini biasa dijadikan sebagai bahan pembuatan obat herbal seperti jamu…
- 8 Manfaat Luar Biasa Daun Binahong Untuk Ayam Aduan Ada banyak sekali tanaman yang baik diberikan kepada ayam aduan dan salah satunya adalah daun binahong. Pemberian jamu dan obat herbal sudah sering dilakukan oleh para pecinta ayam Bangkok aduan.…
- Mengenal Ayam Broiler dan Jenis Ras Pedaging yang Populer Tentunya tidaklah asing bagi masyarakat Indonesia jika mendengar istilah ayam broiler atau ayam pedaging. Nah ayam yang satu ini sudah menjadi hidangan makanan kita sehari-hari. Akan tetapi tidak sampai di…
- Cara Ampuh Mengeraskan dan Mengeringkan Sisik Kaki Ayam Mengeraskan dan Mengeringkan Sisik Kaki Ayam Bangkok Aduan - Sisik kaki ayam bangkok aduan yang keras dan kering pada dasarnya sangat dipengaruhi oleh faktor gen keturunan. Bentuk sisik kaki yang…
- Rahasia Manfaat dan Khasiat Belut Untuk Ayam Aduan Pasti sudah banyak sekali dari rekan botoh yang sudah pernah memberikan daging belut untuk ayam bangkok aduan. Memang banyak yang bilang bahwa belut memiliki banyak manfaat bagi ayam aduan. Tapi…
- 5 Ciri Ayam Siap Diadu yang Wajib Anda Ketahui Ciri-ciri Ayam Siap Diadu - Kita semua pasti tahu kalau melagakan ayam siap diadu adalah salah satu kunci kemenangan dalam sabung ayam. Sangatlah rugi apabila seorang botoh mengadu ayam yang masih…
- Cara Membuat Jamu Tradisional Ayam Aduan Komplit Cara membuat jamu alami atau jamu tradisional untuk ayam aduan tentu memiliki cara yang sangat beragam. Misalnya saja pada satu wilayah dengan wilayah lainnya tentu memiliki cara tersendiri, hal ini…
- Ayam Bangkok Shamo Dengan Kelebihannya Ayam bangkok shamo adalah salah satu dari jenis ayam aduan yang cukup digemari oleh para pecinta ayama laga. Selain ayam bangkok, birma, saigon dan pakhoy, ayam aduan trah shamo terbilang…
- Mengenal Ayam Pelung Asli Cianjur Yang Terkenal Ayam pelung merupakan trah ayam lokal asli indonesia yang berasal dari daerah Cianjur. Ayam yang satu ini memiliki karakter yang unik dan istimewa, terutama keunikan suara kokok nya yang begitu…
- Tips Mengatasi Induk Ayam Bangkok yang Susah Bertelur Dalam budidaya ayam bangkok indukan atau babon adalah kunci emas untuk mencapai kesuksesan dan tentunya diharakan indukan yang akan dikembang biakan adalah indukan yang memiliki kualitas yang bagus dan bisa…
- Panduan Ternak Ayam Bangkok dari Nol Sampai Sukses Apakah anda sempat berfikir untuk memulai usaha ternak ayam bangkok tapi anda masih ragu?? Ayam bangkok adalah jenis ras ayam yang berasal dari negara Siam Thailand yang saat ini telah…
- Perawatan Ayam Aduan Setelah Diadu Sangat Wajib Perawatan Ayam Aduan Setelah Diadu Sangat Wajib - Ayam aduan adalah jenis ayam yang dikhususkan untuk diadu atau dilagakan di arena gelanggang. Kenyataannya saat berada di dalam arena ayam aduan…
- 3 Cara Membuat Ayam Aduan Jadi Super Ganas Dan Agresif Memiliki ayam aduan ganas dan agresif adalah sebuah keuntungan tersendiri bagi pecinta ayam aduan. Seperti yang kita ketahui bahwa ayam aduan dituntut mempunyai mental yang kuat dan tahan mati, sehingga…
- 6 Cara Menguatkan Leher Ayam Aduan Agar Keras dan Tahan… 6 Cara Menguatkan Leher Ayam Aduan Agar Keras dan Tahan Pukul - Leher adalah organ tubuh yang digunakan ayam aduan untuk bertahan dan melakukan serangan. Ciri-ciri Ayam aduan yang bagus ialah…
- 6 Cara Melatih Pukulan Mematikan Ayam Bangkok Muda Ayam bangkok merupakan jenis ayam aduan yang paling populer di seluruh dunia. Sejarah ayam bangkok dan perkembangannya di Indonesia sudah ada sejak zaman dahulu. Sampai saat ini eksistensi ayam bangkok…
- 12 Kesalahan Merawat Ayam Aduan Yang Harus Dihindari 12 Kesalahan Merawat Ayam Aduan Yang Harus Dihindari - Merawat ayam aduan bisa dibilang gamang-gampang susah, maka dari itu pentingnya sebuah pengetahuan agar para botoh tidak melakukan kesalahan yang bisa…
- 8 Cara Merawat Ayam Bangkok super Jalu Agar Menangan Ayam Bangkok adalah ayam yang berasal dari negara thailand dan biasa dijadikan sebagai ayam aduan atau ayam petarung. Di Indonesia ayam ini telah dibudidayakan sejak dulu, bahkan dari zaman kerajaan-kerajaan.…
- Mengenal Ciri Ayam Aduan Pakhoy Berkualitas Super Ayam aduan pakhoy petarung atau biasa disebut jenis ayam modern untuk sekarang ini menjadi semakin populer. Banyak dari para peternak ayam aduan ingin mencoba merasakan membudidayakan ayam pakhoy karena hari…
- 5 Ciri Ayam Bangkok Super yang Perlu Anda Tau Sebagai seorang botoh dan penghobi ayam aduan kita perlu tahu ciri ayam Bangkok super. Hal ini sangat penting dan berguna untuk menilai kualitas ayam aduan. Tidak hanya sekedar untuk memilih…
- Mengenal Katurangan Sisik Batu Rantai Ayam Aduan Mengenal Katurangan Sisik Batu Rantai Ayam Aduan - Ayam aduan tidak terlepas dari katurangan yang diyakini memiliki kelebihan khusus. Katurangan bisa dijadikan sebagai tolok ukur untuk melihat kualitas ayam aduan juga…
- 5 Tips Jual Beli Ayam Aduan Agar Tidak Dirugikan Sebagai penghobi ayam aduan terkadang kita tidak terlepas dari kegiatan jual-beli ayam aduan. Keinginan dan harapan untuk mendapatkan tipe ayam aduan yang ideal sehingga kita tertarik untuk bertransaksi dengan membeli…